Tips Aman Bermain Games Air River Tubing
Kamis, 20 Desember 2018
Tips Aman Bermain Games Air River Tubing
River Tubing menjadi salah satu wisata yang sangat menyenangkan.
Selain itu wisata ini akan menguji mental kamu.
Sungai yang memiliki arus deras sangat cocok untuk melakukan tubing.
Di Indonesia sangat banyak sekali pilihan tempat untuk melakukan River tubing.
Yang cukup populer di tahun ini salah satunya di Batukali Sukabumi.
Namun dimanapun tempat pilihan kamu pastikan sebelum melakukan tubing, untuk mengetahui persiapan dan safety terlebih dahulu.
Disini saya akan menjelaskan beberapa Tips untuk melakukan Tubing lihat selengkapnya di bawah ini.
1. Membuat Kelompok
Sebelum melakukan River Tubing tentu kalian harus membuat kelompok terlebih dahulu.
Membuat kelompok bisa di lakukan dengan keluarga/saudara/teman.
Tentukan tempat tujuan dan lokasi berkumpul sebelum berangkat ke tempat tujuan.
Pastikan anda telah konfirmasi terlebih dahulu kepada penyedia layanan wisata yang akan di pilih.
Usahakan datang lebih awal dari jadwal yang telah di rencanakan.
2. Jaga Kesehatan
Kesehatan sangat penting tentu sebelum melakukan River Tubing pastikan kalian dalam keadaan sehat jasmani dan rohani.
Minum air putih yang banyak sebelum melakukan River Tubing.
3. Jaga Kecantikan Bagi Wanita
Gunakan sunblock saat melakukan River Tubing untuk menjaga kulit dari paparan matahari langsung.
4. Pakaian
Pakaian saat perjalanan dan saat melakukan melakukan river tubing tentu harus di pisah.
Maka dari itu untuk menyediakan pakaian ganti.
Jika di perlukan bawalah perlengkapan mandi agar setelah tracking kamu bisa mandi.
5. Makanan Ringan dan Minuman
Bawalah makanan dan minuman untuk menjaga lapar dan haus saat tracking berlangsung.
Pikirkan baik-baik makan ringan apa yang bisa di ajak bermain dengan air.
Jadi dengan waktu 1-3 jam menurut saya kamu cukup membawa air putih saja.
Jangan membawa wadah yang terbuat dari kaca berbahaya, satu lagi untuk menjaga alam sebaiknya jangan sesekali membuang sampah di sungai.
Jika memang makan atau minuman habis simpanlah terlebih dahulu lalu buang di tempat sampah setelah selesai melakukan River Tubing.
- Vote Us in Four Square
- Vote Us in Trip Advisor
- Vote Us in Google
Description
: Tips Aman Bermain Games Air River Tubing
Rating
: 4.5
Reviewer
: Bey Alhamdi
ItemReviewed
: Tips Aman Bermain Games Air River Tubing
Good Tips
BalasHapusplus ada tips menjaga kecantikan juga huhuy..
Sukses trus bang
Asyik tempatnya asyik juga games nya seru pokoknya
BalasHapusThanks @Batukali all crew